OG_1225
OG_1225
Bab 1225
Grid tidak tahu kondisi untuk terjadinya epik. Dia hanya
samar-samar berpikir, jika dia harus membuat prestasi besar. Namun,
kebenarannya berbeda. Epik yang ditulis Grid sejauh ini tidak hanya berfokus
pada prestasi tapi juga pada hubungan. Epik kelima membuktikan ini.
Karena itu…
“Aku dikutuk karena kata-kata penghinaan dan kebencian yang mengerikan dari naga terhadapku. Jadi, singkirkan kecemburuanmu. Kamu-lah, bukan aku, yang pantas menerima tatapan itu. ”
“…..”
Dalam proses percakapannya dan membangun hubungan dengan
makhluk istimewa yang disebut Dragon Slayer, Grid merasa penuh harap. Dia
berpikir jika epik keenam akan segera terjadi. Kemudian, ramalannya menjadi
kenyataan.
[Awal narasi dimulai dengan pengakuan Absolute yang
kesepian.]
“Aku harus mengenalmu.”
[Dia berani menghibur orang yang berdiri lebih tinggi dari
dirinya sendiri.]
“Bajingan kadal itu yang mengutukmu, aku pasti akan
menghancurkan mereka suatu hari nanti.”
Epik terjadi, dan Grid mengungkapkan perasaannya dengan
jujur. Dia berbicara terus terang, tentang rasa sakit dan kesedihan Hayate, dan
keinginannya untuk mengatasinya bersama.
Grid tahu itu sudah cukup. Sejauh ini, epik telah merespon
perasaannya, dan dia percaya kali ini akan sama. Namun, kali ini berbeda.
“Ssst.”
Hayate memblokir mulut Grid. Ekspresinya mengeras untuk
pertama kalinya.
“Ambil kembali apa yang baru saja kamu katakan.”
[Pernyataannya, jika dia akan #% konten% amp; ์
*% diblokir oleh Absolute.]
“…?”
Teksnya rusak. Akibatnya, deklarasi Grid tidak dicetak pada
epik dan diungkapkan. Grid panik tentang situasi ketika Hayate menjelaskan,
“Dewa-dewa Timur yang tidak memenuhi syarat, telah
menghancurkan akal sehatmu.”
“…?”
“Para dewa dari Timur tidak akan menjadi ancaman besar
bagimu. Bukankah itu benar?”
“….!”
Hayate melihatnya dengan tepat. Di Benua Timur, ancaman
terhadap Grid adalah yangbans. Dewa nyata yang menciptakan atau mengajar para
yangbans tidak menimbulkan ancaman langsung terhadap Grid.
Itu alami. Pertama-tama, Five Senior tidak pernah muncul di
depan Grid.
Hayate menanggapi konfirmasi diam-diam Grid,
“Para dewa yang sekarang memerintah Timur adalah mereka yang
dikalahkan dalam perang para dewa.”
Dengan kata lain…
“Mereka terluka dan kehilangan otoritas mereka. Pengaruh
mereka sangat kecil, dibandingkan dengan kesan jika orang-orang biasanya
memiliki dewa-dewa yang maha kuasa. Itu sebabnya, Kamu masih aman.”
“…..”
“Di sisi lain, naga berbeda dari para dewa dari Timur.
Mereka memiliki telinga yang bai,k dan tidak ada keraguan tentang tindakan
mereka. Jika mereka mendengar epik-mu. Maka, mereka dapat melukaimu kapan
saja.”
Kata-kata yang ingin disampaikan Hayate sederhana. Dia
mengatakan pada Grid untuk berhati-hati, agar tidak memusuhi naga.
[Peringatan cemas Absolute telah menutupi epik-mu.]
[Halaman keenam dari epik tetap tidak sempurna.]
[Tidak ada yang akan bisa melihat kata-kata rahasia yang
tersembunyi di halaman kosong.]
‘Apa?’
Grid penuh dengan kekacauan dalam banyak hal dan menutup
mulutnya. Epik akan berakhir seperti ini? Itu adalah perkembangan terburuk bagi
Grid, yang mendapat hadiah untuk setiap epik.
“Ini adalah kelas tentang epik, namun epik kacau…!”
Kelas Duke of Wisdom dan Magic Swordsman of the Epics yang
dimiliki Grid memiliki beberapa efek unik. Di antara mereka, Magic Swordsman of
the Epics meningkatkan jumlah total sword energy dan mana sebesar 20% serta
‘menulis epik’.
Namun demikian, kepuasan Grid tinggi, karena imbalan yang
datang dengan setiap epik.
Ya, setelah semua, itu adalah kelas tentang epik. Sekarang, epik
berakhir dalam keadaan tidak sempurna. Itu adalah konsep, di mana Magic
Swordsman of the Epics menjadi lebih kuat dengan menjadi ‘dikenal’ melalui epik.
Itu juga berarti, jika hadiahnya telah hilang.
“…?”
Grid mengerutkan kening frustrasi, ketika jendela
pemberitahuan baru muncul dalam visinya.
[Kisah yang tidak direkam akan diturunkan dari mulut ke
mulut. Namun, harus diingat jika orang dengan mulut longgar akan dibenci.]
[Keterampilan khusus kelas Magic Swordsman of the Epics,
‘Tradisi Lisan’, telah diaktifkan.]
[Tradisi Lisan
Bagikan konten epik dengan orang lain. Berapa kali itu dapat
dibagikan, adalah satu kali per cerita rahasia.
Kondisi aktivasi skill:
Memberikan cerita rahasia ke satu target yang memiliki
afinitas maksimum denganmu.
Efek aktivasi skill:
Statistik target akan meningkat.
Skill atau judul baru akan terbangun.
Peningkatan stat, keterampilan baru, dan efek title
dipengaruhi oleh isi dari cerita rahasia.]
“….!”
Dia selalu menduganya. Sama seperti Pagma’s Descendants, dia
percaya jika Magic Swordsman of the Epics dan Duke of Wisdom suatu hari kelak
akan membuka efek spesifik kelas baru. Secara khusus, Magic Swordsman of the
Epics adalah kelas legendaris tipe pertumbuhan. Sehingga, dia memiliki harapan
lebih.
Harapan ini tidak mengkhianati Grid.
Tradisi Lisan.
Sederhananya, skill yang mengangkat NPC atau peliharaan ini
diperlukan untuk Grid, yang memiliki ketergantungan tinggi pada rekan-rekannya.
“Hayate adalah Absolute, tapi bahkan dia merasakan
batasannya.”
Tidak peduli seberapa kuat dia sendirian, dia membutuhkan
rekan kerja untuk mendukungnya. Kolega harus kuat bersama…
Wajah Grid menjadi cerah, saat dia berpikir untuk waktu yang
lama.
Dia menyukai skill baru Magic Swordsman of the Epics.
“Sangat disayangkan hanya satu tradisi lisan per cerita. Tapi,
waktu dapat menyelesaikan masalah ini. Aku harus terus menulis lebih banyak
cerita rahasia.”
Orang-orang yang mulutnya longgar akan dibenci, sehingga
jumlah penggunaannya terbatas. Ini sangat menarik. Senyum Grid tumbuh lebih
kuat, saat dia menganalisisnya.
“Aku khawatir kamu mungkin kesal. Aku senang.”
Hayate lega melihatnya. Grid menjawab dengan sopan,
“Apakah kamu tidak memberiku saran? Aku senang
mendengarnya.”
“Terima kasih atas pengertianmu. Ingat satu hal. Naga bukan
target untuk diperjuangkan. Mereka harus dihindari.”
“Aku akan mengingatnya…”
Bahkan, Tower of Wisdom yang agung tidak mengatakan, jika
mereka akan menaklukkan naga. Tugas utama mereka adalah mengekang kemunculan
naga.
“Aku terlalu sombong.”
Dia menyatakan, jika dia akan menghancurkan naga di depan Dragon
Slayer…
Grid yang malu, tiba-tiba menjadi khawatir.
“Salah satu kolega-ku memiliki hubungan bermusuhan dengan
naga.”
Itu tidak lain adalah Pon. Sebelum bertemu Grid, Pon telah
memusuhi Fire Dragon Trauka dan menderita kutukan Trauka. Apa jenis acara yang
ia alami selama pelatihan? Belum lama ini, Grid melihat kekuatan kutukan di
Benua Timur, dan merasa tidak nyaman. Pon berada di daftar permusuhan Trauka,
dan itu sama untuk Guild Overgeared dan Kerajaan Overgeared.
“Apakah ada kemungkinan, jika naga itu mungkin akan
menyerang Kerajaan Overgeared suatu hari?”
“Aman untuk mengatakan, jika tidak ada kemungkinan seperti
itu. Naga terobsesi dengan sarang mereka sendiri. Mereka pikir kemalasan untuk
pergi berburu seorang manusia. Tidak, mereka tidak akan mempertimbangkannya
sejak awal.”
Itu sama dengan pendapat Sticks.
Hayate sekali lagi memperingatkan Grid,
“Namun, ada kemungkinan sikap mereka akan berubah, begitu
mereka mengetahui, jika suatu tempat berisi banyak orang yang mereka benci.
Maka mereka mungkin meninggalkan sarang mereka, meskipun itu merepotkan. Itu
sebabnya, ada lusinan mantra penyembunyian di Tower of Wisdom.”
“Itu akan menjadi bencana, jika naga itu juga memusuhiku.”
Ada juga Braham di Kerajaan Overgeared. Braham memiliki
sejarah mencuri dari Fire Dragon Trauka. Jika Raja Grid dari Kerajaan Overgeared,
di mana Pon dan Braham berada menjadi memusuhi Trauka. Maka, dia akan dengan
keras menginjak mereka.
Pikiran Grid jauh, sementara Hayate menjentikkan jarinya.
Dunia mental Hayata terangkat dan langit malam menyambut Grid. Hayate memeriksa
posisi bulan, dan dengan ringan mendorong Grid.
“Sudah waktunya tidur.”
“Ah ya.”
Grid mengaktifkan jantung red phoenix. Dia mengambil napas
dalam-dalam untuk meredakan ketegangannya dan akhirnya menggunakan Storm of the
Fire God yang baru. Keuntungan terbesar Storm of the Fire God adalah diaktifkan
langsung.
Tidak ada penundaan, tidak seperti zaman Storm Demonic
Energy Field.
Api besar tiba-tiba menutupi seluruh area. Api ilahi dan api
kemauan keras berputar pelan tapi kuat. Awalnya, ini adalah akhir tapi berbeda
sekarang. Ada galaksi perak yang hadir di dunia api merah. Itu adalah sword
energy. Itu juga unlimited sword energy.
[Storm of the Fire God
Anda telah menyadari martabat dewa api yang baru lahir.
-Efek Medan 1-
Divine Fire.
Lepaskan api suci di Jantung ke-9 Red Phoenix untuk
membentuk badai api ilahi.
Badai akan mengendalikan area radius 200 meter di sekitar
kastor, meningkatkan efek penyembuhan semua sekutu (kecuali target undead atau
demonkin), termasuk kastor, sebesar 20%. Ini juga akan mengurangi efek
penyembuhan dari semua musuh sebesar 50%. Efek tidak bisa dilawan.
Setelah target dengan efek penyembuhan berkurang mencoba
untuk menyembuhkan, ‘Kemarahan Dewa Api’ akan menyebabkan 15.000 damage tetap
dan berpotensi akan membalikkan efek penyembuhan.
Jika ras musuh adalah undead atau demonkin, mereka akan
mengalami kerusakan ekstrem dalam kemarahan badai.
-Efek Medan 2-
Fire Power.
Memperkuat Storm of the Fire God dengan kehendak tak
berbentuk Duke of Fire.
Semua musuh dalam jangkauan badai akan menerima damage
atribut ‘hearth’ sebanding dengan kekuatan kehendak dan kekuatan. Fire Damage yang
sebanding dengan statistik willpower dan intelligent akan ditambahkan.
Damage atribut ganda akan menembus pertahanan dan resistensi
target. Namun, itu tidak dapat merusak target dengan stat willpower. Target
akan menderita kemungkinan besar dibakar dan akan menderita karena kemauan yang
kuat.
-Efek Medan 3-
Banjir Api.
Semakin lama bidang diaktifkan, semakin besar rentang
pengaruh. Maksimal 300 meter.
-Efek Medan 4-
Buka saat 9th Red Phoenix tumbuh.
-Efek Medan 5-
Dibuka saat stat willpower mencapai 2.000 poin.
-Efek Medan 6-
Terbuka saat race diubah menjadi half-god.
*Efek Khusus*
Unlimited Sword Energy.
Anda akan mendapatkan sword energy dalam jumlah tak terbatas
saat medan aktif.
Saat medan diaktifkan, sword energy akan dikembalikan
semaksimal mungkin, dan sword energy tidak akan dikonsumsi untuk skill apa pun
yang memerlukannya.
Sumber daya dikonsumsi saat medan diaktifkan: 1.000 mana per
detik.
Waktu yang diperlukan untuk memanggil medan: Segera.
Waktu Cooldown: 20 menit.]
“Ohh…!”
Itu penuh kekuatan. Grid tersapu oleh unlimited sword energy
di dalam Storm of the Fire God. Dan, dia merasa seperti tak terkalahkan. Dia
tidak bisa mengendalikan kegembiraannya, saat fighting energy di sekujur
tubuhnya berubah.
Tampaknya, itu tersapu oleh unlimited sword energy, dan
kemudian melalui proses pencampuran dan integrasi. Grid telah mencapai
tujuannya.
[Fighting energy dari Hero king disatukan dengan unlimited
sword energy.
*Karena fighting energy, kekuatan semua skill yang
mengkonsumsi sword energy meningkat sebesar 20%.
*Mulai sekarang, fighting energy akan selalu tetap di 50.
Jumlah ini akan bertambah saat levelmu naik.
*Tubuhmu telah menekan fighting energy dan selaras.]
[Efek Enlightenment diaktifkan sepenuhnya. Formula akuisisi exp
telah diubah.]
“….”
Dia tidak akan pernah melepaskan peringkat nomor satu,
sampai dia mati. Grid bersumpah, saat dia dikelilingi oleh Storm of the Fire
God dan fighting energy ungu-merah, yang lebih pekat dari sebelumnya.
Post a Comment for "OG_1225"
comment guys. haha